Maha suci Allah yang telah menciptakan mahluk-Nya berpasang-pasangan.
Ya Allah, perkenankanlah kami untuk mengikuti Sunnah Rasul-Mu dalam rangka membentuk keluarga yang sakinah, mawaddah, warahmah.
"Dan Diantara tanda-tanda kebesaran-Nya ialah diciptakan-Nya untukmu pasangan hidup dari jenismu sendiri supaya kamu mendapatkan ketenangan hati dan dijadikan-Nya kasih sayang diantara kamu sesungguhnya yang demikian menjadi tanda-tanda kebesaran-Nya bagi orang-orang yang berfikir"
(Surat Ar-Ruum:21)
Akad
Kamis, 02 Januari 2025
09.00 WIB s/d Selesai
Tempat Kediaman Mempelai Wanita Jorong Koto Kociak VII Koto Talago, Kab.Limapuluh Kota
An unforgettable journey, and a journey that changed the purpose of our lives
Awal Bertemu
Berawal dari penggemar rahasia sampai menjadi satu ikatan penuh makna.
Tahun 2020 Kami bertemu di sebuah acara kampus. Meski hanya singkat, kami merasa saling tertarik dan saling ingin mengenal lebih lanjut satu sama lain. Sejak itu,kami mulai semakin dekat.
Menjalin Hubungan
Tahun 2022 Kami mulai dekat secara intens dan membangun hubungan yang erat. Kami saling mendukung dan tumbuh bersama, melalui berbagai tantangan dan rintangan bersama. Banyak krikil-krikil yang hampir membuat kami jatuh.
Menikah
Dan ditahun ini 2024 Kami memutuskan untuk mengikat janji suci dalam pernikahan. Dalam momen yang penuh cinta dan haru ini, kami melangkah ke jenjang hidup baru, siap untuk menghadapi masa depan bersama dengan saling cinta dan dukungan satu sama lain.
Our Moment
Share Love
Online Gift
Do'a restu keluarga, sahabat, serta rekan-rekan semua di pernikahan kami sudah sangat cukup sebagai hadiah, tetapi jika memberi merupakan tanda kasih, kami dengan senang hati menerimanya dan tentunya semakin melengkapi kebahagiaan kami.